Selasa, 30 Desember 2014

Newsletter Seruu: Pasukan Perdamaian Indonesia Bangun Rumah Sakit di Afrika Tengah

Mustang Corps

Berita baru

Pasukan Perdamaian Indonesia Bangun Rumah Sakit di Afrika Tengah
Tue 30 Dec 2014 23:19:00

\r\n \"\"Seruu.com - Untuk mendukung kelancaran jalannya Misi MINUSCA (United Nations Multi-Dimensional Integrated Stabilization Mission in Central African Republic) atau misi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di Central African Republic (CAR), tersedianya Rumah Sakit sebagai rujukan pelayanan kesehatan bagi seluruh komponen personel United Nations (UN) baik sipil maupun militer yang terlibat di dalam misi merupakan hal yang sangat penting keberadaannya. Jumlah komponen yang terlibat hingga mencapai ribuan dan datang dari berbagai negara, tentunya perlu mendapatkan pelayanan serta tindakan yang cepat jika terjadi sesuatu yang berkaitan dengan kesehatan ataupun hal lain yang memerlukan bantuan medis.
\r\n
\r\n  

\r\n

Selengkapnya:
http://www.seruu.com/utama/militer-a-pertahanan/artikel/pasukan-perdamaian-indonesia-bangun-rumah-sakit-di-afrika-tengah

Terima kasih

Mustang Corps 2012 · Indonesia
This email sent by an automatic mailing system.

Related Posts by Categories